Kumpulan informasi terbaru dan paling populer.

Friday 28 March 2014

Gejala Tumor Otak Pada Anak

Kuansing HealthyGejala Tumor Otak Pada Anak - Anak adalah masa depan dan harapan orang tua, anak juga kelak yang akan menjadi tumpuan harapan orang tua saat sudah besar nanti, namun apa jadinya jika anak kita menderita penyakit tumor otak ? Tentu sangat menyedihkan bagi kedua orang tua.



Namun jika orang tua cepat menyadari nya maka segeralah lakukan langkah pengobatan dan konsultasi ke dokter sebelum penyakit anak yang disayangi semakin parah.

Dalam kesempatan ini kami akan memberikan Ciri Ciri Tumor Otak Pada Anak jadi jika anda mengetahui secepat mungkin maka akan semakin baik sebab jika dibiarkan terlalu lama maka sangat berbahaya bagi anak yang tercinta.

Berikut Gejala Penyakit Tumor Otak Pada Anak:

1. Sakit Kepala/ Pusing

Jika anak anda sering mengeluh sakit kepala atau pusing sebaiknya anda waspada, anda perhatikan gejala pada anak anda jika sakit kepala tak kunjung sembuh dalam kurun waktu yang lama maka segera lah lakukan pengecekan ke dokter.

2. Anak Kejang Kejang

Anak kejang kejang tidak selalu mengidap penyakit tumor, biasanya demam panas tinggi juga menyebabkan anak kejang kejang namun kejang kejang merupakan salah satu gejala tumor yang harus di waspadai.

3. Sulit Mengingat

Salah satu penyebab atau tahap awal gejala penyakit tumor adalah anak sulit untuk mengingat, cobalah untuk mengecek jika anak menderita masalah sulit mengingat terlalu lama.

Nah itulah beberapa gejala penyebab penyakit tumor pada anak yang harus diwaspadai orang tua, demikianlah artikel tentang Gejala Tumor Otak Pada Anak semoga saja bermanfaat dan bisa menambah wawasan kita semua.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Gejala Tumor Otak Pada Anak

0 komentar:

Post a Comment

DILARANG BERKOMENTAR DENGAN LIVE LINK...! akan kami anggap SPAM.

Note: only a member of this blog may post a comment.